Artwork

Indhold leveret af KBR Prime. Alt podcastindhold inklusive episoder, grafik og podcastbeskrivelser uploades og leveres direkte af KBR Prime eller deres podcastplatformspartner. Hvis du mener, at nogen bruger dit ophavsretligt beskyttede værk uden din tilladelse, kan du følge processen beskrevet her https://da.player.fm/legal.
Player FM - Podcast-app
Gå offline med appen Player FM !

Usai Pegawai Komdigi Ditangkap, Gaspol Berantas Judol!

50:46
 
Del
 

Manage episode 448572296 series 3152218
Indhold leveret af KBR Prime. Alt podcastindhold inklusive episoder, grafik og podcastbeskrivelser uploades og leveres direkte af KBR Prime eller deres podcastplatformspartner. Hvis du mener, at nogen bruger dit ophavsretligt beskyttede værk uden din tilladelse, kan du følge processen beskrevet her https://da.player.fm/legal.

Perang terhadap judi online memasuki babak baru dengan terbongkarnya keterlibatan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi telah menetapkan 16 tersangka, 12 di antaranya adalah pegawai Komdigi. Mereka diduga menyalahgunakan wewenang untuk meraup keuntungan.

Para pegawai ini punya kewenangan mengawasi, mengecek, hingga memblokir situs judol. Namun, mereka malah melindungi 1.000 situs judol yang seharusnya diblokir. Per situs, para pelaku mendapatkan untung Rp8,5 juta, sehingga jika dikalikan 1.000 situs, maka bisa meraup Rp8,5 milyar. Mereka juga membuka "kantor satelit" sebagai tempat melancarkan aksinya.

Temuan ini tentu bentuk ironi karena Komdigi mestinya menjadi ujung tombak pemberantasan judi online. Publik pun masih menunggu kelanjutan dari pengungkapan ini.

Apa tindak lanjut yang harus dilakukan penegak hukum dalam menelusuri temuan tersebut? Bagaimana dengan arah pemberantasan judol ke depan? Apakah strategi yang dilakukan pemerintah sudah cukup? Apa saja yang harus dioptimalkan?

Kita bincangkan Bersama Peneliti Lembaga Riset Keamanan Siber CISSReC, M. Yusuf Samad dan Ahli Hukum Pidana dari Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (FH UII) Yogyakarta, Mudzakkir.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

  continue reading

1370 episoder

Artwork
iconDel
 
Manage episode 448572296 series 3152218
Indhold leveret af KBR Prime. Alt podcastindhold inklusive episoder, grafik og podcastbeskrivelser uploades og leveres direkte af KBR Prime eller deres podcastplatformspartner. Hvis du mener, at nogen bruger dit ophavsretligt beskyttede værk uden din tilladelse, kan du følge processen beskrevet her https://da.player.fm/legal.

Perang terhadap judi online memasuki babak baru dengan terbongkarnya keterlibatan pegawai Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi). Polisi telah menetapkan 16 tersangka, 12 di antaranya adalah pegawai Komdigi. Mereka diduga menyalahgunakan wewenang untuk meraup keuntungan.

Para pegawai ini punya kewenangan mengawasi, mengecek, hingga memblokir situs judol. Namun, mereka malah melindungi 1.000 situs judol yang seharusnya diblokir. Per situs, para pelaku mendapatkan untung Rp8,5 juta, sehingga jika dikalikan 1.000 situs, maka bisa meraup Rp8,5 milyar. Mereka juga membuka "kantor satelit" sebagai tempat melancarkan aksinya.

Temuan ini tentu bentuk ironi karena Komdigi mestinya menjadi ujung tombak pemberantasan judi online. Publik pun masih menunggu kelanjutan dari pengungkapan ini.

Apa tindak lanjut yang harus dilakukan penegak hukum dalam menelusuri temuan tersebut? Bagaimana dengan arah pemberantasan judol ke depan? Apakah strategi yang dilakukan pemerintah sudah cukup? Apa saja yang harus dioptimalkan?

Kita bincangkan Bersama Peneliti Lembaga Riset Keamanan Siber CISSReC, M. Yusuf Samad dan Ahli Hukum Pidana dari Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (FH UII) Yogyakarta, Mudzakkir.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

  continue reading

1370 episoder

ทุกตอน

×
 
Loading …

Velkommen til Player FM!

Player FM is scanning the web for high-quality podcasts for you to enjoy right now. It's the best podcast app and works on Android, iPhone, and the web. Signup to sync subscriptions across devices.

 

Hurtig referencevejledning

Lyt til dette show, mens du udforsker
Afspil