Ngobol #11: Review Derbi Della Capitale, Juventus dan Barcelona Kehilangan Poin, Liverpool BAPUK!!!
Manage episode 325567230 series 3119322
Ngobol a.k.a Ngobrolin Bola kali ini bakal ngebahas singkat review pertandingan - pertandingan panas dari Derbi Capitale, hasil yang bikin persaingan liganya kembali panas seperti Juventus dan Barcelona yang sama - sama gagal menang, dan hasil pertandingan yang bikin hati Audi panas karena Liverpool bisa - bisanya gagal menang lawan tim antah-berantah sehingga menimbulkan polemik bagi mereka sendiri karena harus bertanding replay di tengah - tengah winter break.
23 episoder